Kamis, 31 Desember 2015

Air dengan PH Tinggi berbahayakah?

Dalam ilmu dasarnya, air dengan pH yang tinggi itu identik dengan kadar mineral yang tinggi. Dan apabila dalam air tersebut banyak mineral yang tidak dibutuhkan oleh tubuh, maka tentunya hal ini dapat menghadirkan mudhorot. Mungkin karena alasan inilah sehingga ada sebagian kalangan yang menyimpulkan bahwa air dengan pH tinggi itu berbahaya.

Akan tetapi hal yang dianggap berbahaya ini menjadi tidak relevan jika ternyata mineral yang terkandung dalam pH tinggi ini merupakan mineral-mineral yang bermanfaat atau dibutuhkan oleh tubuh, sebagaimana yang terjadi pada fenomena kedahsyatan air zam-zam.
Dalam konteks pH tingginya Milagros... ini adalah sebuah kasus spesial. Kenapa..? Karena dalam Milagros terdapat sebuah fakta yang di luar kebiasaan. Air Milagros ber-pH tinggi tetapi dengan kadar mineral yang tak terlalu banyak untuk ukuran air alkali atau air ber-pH tinggi. Terlebih lagi mineral-mineral yang adapun merupakan bagian dari mineral-mineral yang dibutuhkan oleh tubuh.


Banyak hal dari Milagros ini yang memang mengundang rasa heran bagi para praktisi "air". Hal lain yang mendatangkan rasa heran dari Milagros ini adalah memiliki kadar antioksidan yang tinggi namun juga kaya akan oksigen. Sementara dalam ilmu dasarnya, antioksidan itu akan minim dalam ruang ber-oksigen. Inilah keunikan-keunikan yang ada dalam diri Milagros. 


Milagros menghadirkan banyak hal yang berbeda dari konsep pengetahuan dasar. It's a special case. Milagros telah melompati pakem-pakem yang berlaku umum. Dan banyak kesan atas trobosan-trobosan Milagros ini dengan bergumam:
"Wow... It's a Miracle"


EmoticonEmoticon